Popular Posts

Wednesday, August 20, 2008

Sabbath harian dan Sabbath tahunan

Shalom,

Jika kita membaca judul di atas, maka pikiran kita langsung tertuju kepada Yudaisme atau langsung tertuju kepada Kristen Advent Hari ke 7.

Tetapi sebelumnya, ijinkan saya menjelaskan, bahwa ini tidak ada kaitannya dengan denominasi atau struktur keagamaan tertentu. Denominasi adalah ciptaan manusia, agama adalah ciptaan manusia, sedangkan apa yang akan kita bahas di sini adalah hanya untuk membagikan kepada para pembaca sekalian tentang apa yang tertulis di Alkitab tentang Sabbath.

Kata Sabbath pertama kali tercatat di Alkitab dalam Keluaran 16:23 ketika bangsa Israel dalam pengembaraan di padang gurun keluar dari Mesir selama 40 tahun.

Exo 16:23  KJV
And he said unto them, This is that which the LORD hath said, Tomorrow is the rest of the holy sabbath unto the LORD: bake that which ye will bake today, and seethe that ye will seethe; and that which remaineth over lay up for you to be kept until the morning.

Hal ini terjadi ketika bangsa Israel berangkat dari Elim, dan kemudian mereka tiba di padang gurun Sin yang terletak diantara Elim dan gunung Sinai, saat TUHAN memberikan roti manna dan memperkenalkan Sabbath kepada bangsa Israel.

Puncaknya terjadi ketika Musa menerima 10 Perintah TUHAN di Gunung Sinai yang salah satu perintah-Nya berbunyi :
Exo 20:8  KJV
Remember the sabbath day, to keep it holy.
Exo 20:9  KJV
Six days shalt thou labor, and do all thy work:
Exo 20:10  KJV
But the seventh day is the sabbath of the LORD thy God: in it thou shalt not do any work, thou, nor thy son, nor thy daughter, thy manservant, nor thy maidservant, nor thy cattle, nor thy stranger that is within thy gates:
Exo 20:11  KJV
For in six days the LORD made heaven and earth, the sea, and all that in them is, and rested the seventh day: wherefore the LORD blessed the sabbath day, and hallowed it.

Dalam 10 Perintah TUHAN tersebut, kita mendapatkan kesimpulan :

  • Kita harus to keep the Sabbath holy (Exo 20:8).
  • Seperti TUHAN selesai dalam karya penciptaan-Nya dan beristirahat pada hari yang ke 7, maka TUHAN menghendaki agar umat-Nya juga mengikuti pola yang sama (Exo 20:9-10).
  • Hari Sabbath adalah untuk mengingat TUHAN pada Hari Penciptaan di mana Ia menciptakan dalam 6 hari dan beristirahat pada hari yang ke 7 (Exo 20:11).
Dan kata Sabbath terakhir tercatat di Alkitab dalam Kolose 2:16-17 ketika Paulus menjelaskan tentang Sabbath.

Col 2:16  KJV
Let no man therefore judge you in meat, or in drink, or in respect of a holy day, or of the new moon, or of the sabbath days:
Col 2:17  KJV
Which are a shadow of things to come; but the body is of Christ.

Lalu sekarang timbul pertanyaan :

Apakah aturan Sabbath dalam 10 Perintah TUHAN masih tetap berlaku hingga sekarang? Apakah Tuhan Yesus membatalkan 10 Perintah TUHAN yang mengatur tentang Sabbath? Apakah para rasul di Perjanjian Baru tidak melakukan Sabbath?

Untuk detailnya mari kita bahas bersama.

Pertama-tama kita perlu mengetahui bahwa Tuhan Yesus tetap sama, dari dulu, sekarang dan hingga selama-lamanya.
Heb 13:8 KJV
Jesus Christ the same yesterday, and today, and forever.
Mal 3:6 KJV
For I am the LORD, I change not; therefore ye sons of Jacob are not consumed.
Ketika TUHAN memberikan 10 Perintah TUHAN maka itu adalah tidak berubah. TUHAN tidak pernah merubah firman-Nya dan ketetapan-Nya. Amen?

Dalam Tanakh yaitu Kitab Perjanjian Lama terdiri dari Torah, Kitab Para Nabi dan Tulisan.

Torah sendiri terdiri dari writtent Torah dan oral Torah.

Written Torah adalah :
5 Kitab Musa yang sering disebut sebagai Chumash atau Torah Shebikhtav dalam bentuk gulungan atau scroll.

Oral Torah adalah :
Tradisi para rabbi dari mulut ke mulut yang sering disebut sebagai Torah Sheb'al Peh atau Talmud.

Selama masa pelayanan-Nya Tuhan Yesus banyak menentang tentang Talmud tetapi Tuhan Yesus tetap menegakkan Torah.
Mat 15:3 KJV
But he answered and said unto them, Why do ye also transgress the commandment of God
(Torah) by your tradition (Talmud)?
Mat 15:9 KJV
But in vain they do worship me, teaching for doctrines the commandments of men
(Talmud).

Mar 7:7 KJV
Howbeit in vain do they worship me, teaching for doctrines the commandments of men
(Talmud).
Mar 7:8 KJV
For laying aside the commandment of God
(Torah), ye hold the tradition of men, as the washing of pots and cups (Talmud): and many other such like things ye do.
Mar 7:9  KJV
And he said unto them, Full well ye reject the commandment of God
(Torah), that ye may keep your own tradition (Talmud).


Tuhan Yesus menghendaki agar perintah TUHAN tetap dilakukan, jangan tradisi yang dilakukan. Tuhan tidak berubah dengan perintah-Nya tentang Sabbath tetapi Tuhan menentang tradisi atau Talmud yang dilakukan bangsa Israel pada hari Sabbath seperti jangan memetik gandum pada hari Sabbath, menyembuhkan orang pada hari Sabbath dan lain-lain.

Setelah kita mengetahui bahwa TUHAN adalah tidak berubah, dan firman-Nya di Torah juga tidak berubah, maka sekarang kita perlu mengetahui bahwa dalam Alkitab ternyata Tuhan Yesus tetap memelihara aturan tentang Sabbath yang dinyatakan di Torah.
Luk 4:16 KJV
And he came to Nazareth, where he had been brought up: and, as his custom was, he went into the synagogue on the sabbath day, and stood up for to read.


Bahkan jemaat Kristen mula-mula yang dipelopori oleh Paulus di Kitab Para Rasul-pun tetap memelihara firman Tuhan tentang hari Sabbath.
Act 13:42 KJV
And when the Jews were gone out of the synagogue, the Gentiles besought that these words might be preached to them the next sabbath.

Act 13:43 KJV
Now when the congregation was broken up, many of the Jews and religious proselytes followed Paul and Barnabas: who, speaking to them, persuaded them to continue in the grace of God.

Act 13:44 KJV
And the next sabbath day came almost the whole city together to hear the word of God.


Ada beberapa orang beranggapan bahwa Kolose 2:16-17 adalah legalisasi untuk tidak lagi memelihara hari Sabbath.

Tetapi pemikiran itu sebenarnya adalah pemikiran yang keliru!

Ada 2 macam istilah untuk Sabbath yang tertulis di Alkitab, yaitu :
the seventh day Sabbath dan the yearly Sabbaths.

Imamat 23:3 berbicara tentang
the seventh day Sabbath.Lev 23:3  KJV
Six days shall work be done: but the seventh day is the sabbath of rest, a holy convocation; ye shall do no work therein: it is the sabbath of the LORD in all your dwellings.
Imamat 23:5-32 berbicara tentang the yearly Sabbaths.


1.
The seventh day Sabbath.
Adalah berhubungan dengan Hari Penciptaan dan merupakan bagian dari 10 Perintah TUHAN. Ini adalah weekly reminder untuk mengingat The loving, all-powerful Creator, ADONAI Elohim.

2.
The yearly Sabbaths
Adalah berhubungan secara spesial dengan sejarah bangsa Israel.

Kalau kita membaca dengan teliti Kolose 2:16-17 maka Paulus menjelaskan :
Let no man therefore judge you in meat, or in drink, or in respect of a holy day, or of the new moon, or of the sabbath days: Which are a shadow of things to come; but the body is of Christ.

Paulus dalam Kolose 2:16-17 tidak sedang berbicara tentang the seventh day Sabbath.

Mengapa?

Karena the seventh day Sabbath adalah sebuah memorial tentang Hari Penciptaan bukan sebuah shadow of things to come.

Tetapi yang merupakan shadow of things to come adalah the yearly Sabbaths.

The yearly Sabbaths adalah hari-hari raya umat Israel yang merupakan bayangan dari wujud yang sesungguhnya yaitu Tuhan Yesus Kristus tentang kematian-Nya, kebangkitan-Nya dan kedatangan-Nya yang kedua kalinya.

Hari-hari raya tersebut adalah :
1. Passover (Pesach) - Nisan 14
2. Unleavened Bread (Chag Hamotzi) - Nisan 15-22
3. First Fruits (Yom habikkurim) - Nisan 16
4. Pentecost (Shavu’ot) - Sivan 6
5. Trumpets (Yom Teru’ah) - Tishri 1
6. Atonement (Yom Kippur) - Tishri 10
7. Tabernacles (Sukkot) - Tishri 15

Photobucket

Semua 7 Sabbath tahunan atau
the yearly Sabbaths tersebut di atas adalah hari perhentian yang merupakan bayangan dari wujud Anak Elohim yaitu Tuhan Yesus Kristus.

The yearly Sabbaths telah dibuat TUHAN untuk dijadikan bayangan atau pentunjuk tentang kedatangan Mesias atau Juruselamat.

Karena Mesias telah datang 2000 tahun yang lalu dalam diri Tuhan Yesus Kristus, maka the yearly Sabbaths telah digenapi, tetapi mengenai the seventh day Sabbath, hal itu tetap sama dan tidak berubah.

Tuhan Yesus mengatakan :
Mat 5:17-18 KJV
Think not that I am come to destroy the law, or the prophets: I am not come to destroy, but to fulfill. For verily I say unto you, Till heaven and earth pass, one jot or one tittle shall in no wise pass from the law, till all be fulfilled.


Sesungguhnya selama belum lenyap langit dan bumi ini, satu iota atau satu titikpun tidak akan ditiadakan dari hukum Torah.

Mat 5:19  KJV
Whosoever therefore shall break one of these least commandments, and shall teach men so, he shall be called the least in the kingdom of heaven: but whosoever shall do and teach them, the same shall be called great in the kingdom of heaven.

Eze 20:12  KJV
Moreover also I gave them my sabbaths, to be a sign between me and them, that they might know that I am the LORD that sanctify them.

Eze 20:20  KJV
And hallow my sabbaths; and they shall be a sign between me and you, that ye may know that I am the LORD your God.

Rev 14:12  KJV
Here is the patience of the saints: here are they that keep the commandments of God, and the faith of Jesus.

Lalu bagaimana dengan saya sendiri?

Saya beribadah pada suatu gereja yang bersekutu pada hari pertama dalam 1 minggu yaitu hari Minggu. Kami berjemaat pada gereja yang bersekutu pada first day of the week.

Sama halnya Paulus mengadakan Perjamuan Kudus pada first day of the week.

Act 20:7  KJV
And upon the first day of the week, when the disciples came together to break bread, Paul preached unto them, ready to depart on the morrow; and continued his speech until midnight.

Tetapi...

Kami tetap memelihara firman Tuhan tentang Sabbath dengan cara menjadikan hari tersebut sebagai hari untuk ibadah keluarga bersama, sebagai hari pembacaan Alkitab keluarga, sebagai hari kebaktian keluarga, sebagai hari untuk penyampaian berkat imam dari imam keluarga kepada anggota keluarga dan sebagai hari untuk mengingat Tuhan dalam karya penciptaan-Nya

Tuhan Yesus memberkati,
Andre