Popular Posts

Saturday, March 15, 2014

KAJIAN KITAB ZAKHARIA 4:6-7

KAJIAN KITAB ZAKHARIA 4:6-7
Andre Widodo
© ORI

Shalom,

Zak 4:6-7
6 Maka berbicaralah ia, katanya: "Inilah firman TUHAN kepada Zerubabel bunyinya: Bukan dengan keperkasaan dan bukan dengan kekuatan, melainkan dengan roh-Ku, firman TUHAN semesta alam.

7 Siapakah engkau, GUNUNG YANG BESAR? Di depan Zerubabel engkau menjadi TANAH RATA. Ia akan mengangkat BATU UTAMA, sedang orang bersorak: Bagus! Bagus sekali BATU itu!"

Zecharyah 4:7 - Orthodox Jewish Bible (OJB)
6 Then he answered and spoke unto me, saying, This is the Devar Hashem unto Zerubavel, saying, Not by might, nor by ko’ach (power), but by My Ruach [Hakodesh], saith Hashem Tzva’os.

7 Who art thou, O HAR HAGADOL (GREAT MOUNTAIN), before Zerubavel? Thou shalt become a PLAIN; and he shall bring forth the EVEN HAROSHAH (CORNERSTONE) thereof with shoutings, crying, Chen, chen (Grace, grace) unto it.

Zechariah 4:6-7 - Complete Jewish Bible (CJB)
6 Then he answered me, “This is the word of Adonai to Z’rubavel: ‘Not by force, and not by power, but by my Spirit,’ says Adonai-Tzva’ot. 

7 ‘What are you, you BIG MOUNTAIN? Before Z’rubavel you will become a PLAIN; and he will put the CAPSTONE in place, as everyone shouts, “It’s beautiful! Beautiful!”’

Zechariah 4:6
 וַיַּ֜עַן וַיֹּ֤אמֶר אֵלַי֙ לֵאמֹ֔ר זֶ֚ה דְּבַר־יְהוָ֔ה אֶל־זְרֻבָּבֶ֖ל לֵאמֹ֑ר לֹ֤א בְחַ֙יִל֙ וְלֹ֣א בְכֹ֔חַ כִּ֣י אִם־בְּרוּחִ֔י אָמַ֖ר יְהוָ֥ה צְבָאֹֽות

va.ya.an va.yo.mer e.lai le.mor ze de.var-ADONAI el-ze.ru.ba.vel le.mor lo ve.cha.yil ve.lo ve.cho.ach ki im-be.ru.chi a.mar ADONAI tse.va.ot

Zechariah 4:7
 מִֽי־אַתָּ֧ה הַֽר־הַגָּדֹ֛ול לִפְנֵ֥י זְרֻבָּבֶ֖ל לְמִישֹׁ֑ר וְהֹוצִיא֙ אֶת־הָאֶ֣בֶן הָרֹאשָׁ֔ה תְּשֻׁאֹ֕ות חֵ֥ן חֵ֖ן לָֽהּ

mi-a.ta HAR-HA.GA.DOL lif.nei ze.ru.ba.vel le.mi.shor ve.ho.tsi et-ha.E.VEN HA.RO.SHA te.shu.ot chen chen la

Berbicara tentang apakah ZAKHARIA 4:6-7 ini? Siapakah "GUNUNG YANG BESAR" ini? Siapakah "BATU UTAMA" ini?

MIDRASH TANHUMA
==================
MIDRASH TANHUMA yang dibuat oleh Rabbi Tanhuma Bar-Aba menjelaskan tentang identias "GUNUNG YANG BESAR" ini yang terdapat di dalam ZAKHARIA 4:6-7 sebagai berikut:

"Who art thou, O great mountain?" (Zechariah 4:7) This refers to the KING MESSIAH. And why does he call him the "great mountain?" Because he is greater than the patriarchs, as it is said, "My servant shall be high, and lifted up, and lofty exceedingly." He will be higher than Abraham who said, "I raise high my hand unto the Lord" (Gen. 14:22), lifted up above Moses, to whom it is said, "Lift it up into thy bosom" (Numbers 11:12), loftier than the ministering angels, of whom it is written, "Their wheels were lofty and terrible" (Ezekiel 1:18). And out of whom does he come forth? Out of David."

(*lihat gambar*)




Berdasarkan Rabbi Tanhuma Bar-Aba, ZAKHARIA 4:6-7 adalah berbicara tentang RAJA MASHIACH. MASHIACH akan lebih tinggi dari pada 3 patriarki di dalam JUDAISME, yaitu AVRAHAM, YITZCHAK dan YAAKOV.

YALKUT SHIMONI
===============
Rabbi Shimon Ashkenazi di dalam "YALKUT SHIMONI" menjelaskan identitas siapakah "GUNUNG YANG BESAR" sebagai berikut:

"Yalkut Shimoni (a thirteenth-century compilation of earlier midrashic writings) applies Isa 52:13 to the Messiah, stating that the Messiah – called the GREAT MOUNTAIN according to Yalkut’s interpretation of Zechariah 4:7 – is “greater than the patriarchs…higher than Abraham…lifted up above Moses…and loftier than ministering angels” (2:571; see also 2:621). Isaiah 53:5 is applied to the sufferings of “King Messiah” (2:620), 133 while 53:12 is applied to Moses (2:338), as in the Talmudic passage referred to above." 

(*lihat gambar*)













NOTE
=====
Zak 4:6-7
6 Maka berbicaralah ia, katanya: "Inilah firman TUHAN kepada Zerubabel bunyinya: Bukan dengan keperkasaan dan bukan dengan kekuatan, melainkan dengan roh-Ku, firman TUHAN semesta alam.

7 Siapakah engkau, GUNUNG YANG BESAR? Di depan Zerubabel engkau menjadi TANAH RATA [לְמִישֹׁ֑ר]. Ia akan mengangkat BATU UTAMA [אֶת־הָאֶ֣בֶן הָרֹאשָׁ֔ה], sedang orang bersorak: BAGUS! BAGUS [חֵ֥ן חֵ֖ן לָֽהּ] sekali BATU itu!"

Kata "TANAH RATA [לְמִישֹׁ֑ר - LE'MISHOR]" H4334, berakar dari kata Ibrani "LURUS; BENAR; TIDAK BERCACAT; TIDAK BERSALAH [יָשָׁר - YASHAR]" H3477. 

Ke-2 kata tersebut sama-sama memiliki huruf-huruf Ibrai YOD [י], SHIN [ש], dan RESH [ר].

Selanjutnya kata "BATU" di dalam bahasa Ibrani adalah "[אֶ֫בֶן - EBEN]" H68.












(*lihat gambar*)

Kata Ibrani "[אֶ֫בֶן - EBEN]" H68, merupakan GABUNGAN dari kata Ibrani "[אַב - AV]" H2 dengan kata Ibrani "[בֵּן - BEN]" H1121.















(lihat gambar*)

Sehingga kita mendapatkan:

"[אֶ֫בֶן - EBEN]" H68 = "[אַב - AV]" H2 + "[בֵּן - BEN]" H1121.

Sekarang mari kita perhatikan perkataan YESHUA di bawah ini:

Yoh 10:30
Aku dan Bapa adalah satu.

John 10:30 - Complete Jewish Bible (CJB)
I and the Father are one.

Yochanan 10:30 - Orthodox Jewish Bible (OJB)
I and HaAv are echad. [DEVARIM 6:4; TEHILLIM 33:6; BERESHIS 2:24]

Di dalam Yochanan 10:30, YESHUA mengatakan bahwa "HA'AV V' ANI ECHAD". Sehingga secara REMEZIM (MAKNA TERSEMBUNYI), YESHUA mengatakan bahwa DIRI-NYA adalah:

"BATU" itu sendiri, yaitu "[אֶ֫בֶן - EBEN]" H68 itu sendiri, sesuai yang dijelaskan dalam ZAKHARIA 4:6-7.

Sehingga jika "BAPA" dan "ANAK" adalah "ECHAD", maka

"[אֶ֫בֶן - EBEN]" H68 = "[אַב - AV]" H2 + "[בֵּן - BEN]" H1121.

"YESHUA" adalah "[אֶ֫בֶן - EBEN]" H68 = "[אַב - AV]" H2 + "[בֵּן - BEN]" H1121, seperti yang dijelaskan di dalam ZAKHARIA 4:6-7 itu.

"YESHUA" adalah "MASHIACH" yang dimaksudkan di dalam ZAKHARIA 4:6-7.

No comments:

Post a Comment